Cara Membuat Teks | Tulisan Berjalan (Marquee)

Sebelum Kita Membahas Langkah-langkah Mengetahui Dahulu Apakah Yang Di maksut Dengan Marquee Itu, Marquee Itu Adalah Sebuah Suatu Program HTML Untuk Mebuat Teks Bisa Bergerak Dan Berjalan.

Mungkin Telah Sering Kali Kita Melihat Blog Yang Di Hiasi Dengan Tulisan Dan Kata-kata Yang Berjalan Di Blog Teman teman Kita. Sebagian Besar Mungkin Sudah Mengetahui Cara Membuat Tulisan Yang Berjalan Tersebut, Tapi Kali Ini Saya Mencoba Sharing Kepada Anda Yang Belum Mengetahui Cara Membuat Tulisan Berjalan/Marquee.

Berikut Cara Pembuatanya :

1 : Login Ke Blogger
2 : Kemudian Klik Tata Letak Dan Elemen Halaman
3 : Ketika Telah Berada Di Elemen Halaman Klik Tambah Gadget
4 : Lalu Pilih HTML/JavaSkrips
5 : Langkah Selanjutnya Masukan Kode Marquee Yang Anda Inginkan Seperti Contoh Yang Di Bawah Ini :

1 : Teks Berjalan Dari Kanan Ke Kiri :

Kode : <font face='Arial' color='#000000'><marquee>TEXT</font></marquee>

Hasil Nya :

HASIL NYA SEPERTI INI !...

Teks Berjalan Dari Kiri Ke Kanan :

Kode : <font face='Arial' color='#000000'><marquee direction="right">TEXT</font></marquee>

Hasil Nya :

HASIL NYA SEPERTI INI !...

Untuk Teks Bergerak Dari Bawah Keatas :

Kode : <center><font face='Arial' color='#000000'><marquee direction="up">TEXT</font></marquee></center>

Hasil Nya :

HASIL NYA SEPERTI INI !...
 

Untuk Teks Bergerak Dari Atas Ke Bawah :

Kode : <center><font face='Arial' color='#000000'><marquee direction="down">TEXT</font></marquee></center>

Hasil Nya :

HASIL NYA SEPERTI INI !...

Untuk Teks Bergerak Atas Bawah Atas Bawah :

Kode :  <center><font face='Arial' color='#000000'><marquee direction="up" behavior="alternate">TEXT</font></marquee></center>

Hasil Nya :

HASIL NYA SEPERTI INI !...

Untuk Teks Bergerak Zig Zag :

Kode :  <font face='Arial' color='#000000'><marquee behavior="alternate" direction="up" width="80%"><marquee direction="right">TEXT</font></marquee></marquee>

Hasil Nya :

HASIL NYA SEPERTI INI !...

Untuk Teks Zig Zag Kiri Dan Kanan :

Kode : <font face='Arial' color='#000000'><marquee behavior="alternate" direction="up" width="80%"><marquee direction="right" behavior="alternate">TEXT</font></marquee></marquee>

Hasil Nya :

HASIL NYA SEPERTI INI !...

Keterangan Nya :

Arial Adalah Jenis Huruf Yang Di Anda Gunakan, Anda Bisa Menggantinya Menggunakan Jenis Huruf Yang Lain. Misal Nya Times News Roman, Calibri, Tahoma, Dan Yang Lain Nya. Teks Bisa Anda Ganti Sesuai Dengan Keinginan Anda, Tulisan Bergerak Yang Anda Mau. #00000 Adalah Warna Yang Di Gunakan Untuk Tulisan Yang Bergrak #00000 Kode Ini Adalah Warna Hitam, Anda Bisa Mengubah Nya Dengan Warna Biru, Maka Anda Mengganti Dengan Kode Yang Ini #0000ff.

Ucapan Terimaaksih Sekian Penjelasan Dari Saya Tentang Artikel Ini Cara Membuat Tulisan Berjalan, Selamat Mencoba Dan Selamat Menikmati, Semoga Bermanfaat.  

Description: - Rating: 4.5
Reviewer: - Itemreviewed:

0 komentar:

Posting Komentar