Tips Merubah Ukuran dan Orientasi Kertas di Microsoft Word

Sering juga pada saat kita memulai mengetik dokumen format kertas yang ada tidak sesuai dengan keinginan anda. Dan untuk mengganti atau merubah format kertas, baik berukuran maupum orientasi kertas di Microsoft Word. Kita bisa memanfaatkan dialog page setup yang telah di sediakan. Untuk merubah ukuran dan orientasi kertas di Microsoft Word 2007 Anda bisa melakukan Tips dan Langkah-langkah berikut ini.

1. Yang pertama klik menu ribbon (Page Layout).

2. Kemudian klik tombol (Kecil) Untuk memunculkan (Dialog Page Setup).

 

3. Pada dialog page setup yang di munculkan, Lalu pad tab (Margins) Anda pilih Orientas kertas. Dan lihat pada bagian (Orientation). Dan apabila anda ingin orientasi kertas berdiri maka klik (Portrait) Seterusnya apabila anda ingin orientasi kertas melebar maka klik (Landscape).

 

4. Lalu anda klik tab (Paper) Dan pada kotak Paper Size pilih ukuran kertas yang anda inginkan, Mialnya, A4, Folio F4, Legal, Letter, Dan lain sebagainya. Apabila ukuran kertas tidak ada di daftar, Dan anda ingin menggunakan ukuran kertas sendiri (Custom size paper) Maka ketikkan ukuran lebar kertas pada kotak (Width) dan tinggi kertas pada kotak (Height).

5. Jika telah selesai, klik tombol Ok untuk menggunakan Orientasi dan ukuran yang telah anda Tetapkan.

Sekian terimakasih karena anda telah membaca Tips Merubah Ukuran dan Orientasi Kertas di Microsoft Word ini, Semoga anda berhasil dan bermanfaat untuk kita semua. sebagai sumber artikel http://www.cara.aimyaya.com  by http://karya-mandau.blogspot.com/2012/12/tips-merubah-ukuran-dan-orientasi.html

0 komentar:

Posting Komentar